Rabu, 14 Januari 2026  
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TENGAH
Berita Kalteng
Peringati Hari Jadi Palangka Raya, Gubernur Kalteng Tegaskan Kepemimpinan Inklusif dan Arah Pembangunan yang Merata

Palangka Raya - Peringatan Hari Jadi ke-60 Pemerintah Kota Palangka Raya dan Hari Jadi ke-68 Kota Palangka Raya Tahun 2025 menjadi momentum penting untuk memperkuat semangat kebersamaan dan meneguhkan ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
HARGANAS 2025: Kepemimpinan Gubernur dan Ketua TP-PKK Kalteng dalam GenRe dan GENTING Mendapat Pengakuan Nasional

Palangka Raya - Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran bersama Ketua Tim Penggerak PKK Prov. Kalteng Aisyah Thisia Agustiar Sabran, resmi dikukuhkan sebagai Ayah dan Bunda Generasi Be ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Kalteng Gencar Tarik Investor, Demi Peningkatan Ekonomi dan Serapan Tenaga Kerja

Jakarta – Gubernur Kalteng H. Agustiar Sabran menggelar rapat koordinasi (rakor) penting bersama Wakil Menteri (Wamen) Investasi dan Hilirisasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Pemprov Kalteng Bahas Raperda RPJMD 2025–2029 Bersama DPRD, Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkeadilan

Palangka Raya – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Prov. Kalteng menggelar rapat Pansus pembahasan Rancangan Peraturan Daerah ( ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Wakil Gubernur Kalteng Lantik DPD Pemuda Tani, Tekankan Peran Strategis Generasi Muda dalam Swasembada Pangan Nasional

Palangka Raya - Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah menegaskan komitmennya dalam membangun ketahanan pangan berkelanjutan melalui keterlibatan aktif generasi muda di sektor pertanian. Hal tersebut d ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Hari Anak Nasional ke-41, Aisyah Thisia Agustiar Sabran Ajak Orang Tua Bangun Fondasi Pendidikan Sejak Dini

Palangka Raya – Dalam rangka memeriahkan Hari Anak Nasional ke-41, Pemerintah Provinsi Kalteng menggelar Festival Literasi dan Lomba Mewarnai Ibu dan Anak untuk peserta didik Pendidikan Anak Usi ...

Selengkapnya
Kependudukan dan Catatn Sipil
Gubernur Kalteng Siap Bangun Jalan Strategis di Terusan Makmur, Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Kapuas - Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran, berencana membangun infrastruktur jalan di wilayah Desa Terusan Makmur, Kecamatan Bataguh, Kabupaten Kapuas. Pembangunan jalan ini dih ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Panen Raya di Kapuas, Gubernur Agustiar Sabran Tegaskan Komitmen Bangun Infrastruktur Pertanian

Kapuas – Gubernur Kalimantan Tengah H. Agustiar Sabran menghadiri kegiatan Panen Raya Padi di Desa Terusan Makmur, Kecamatan Bataguh, Kabupaten Kapuas, pada Senin (14/7/2025). Kegiatan ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Huma Betang Night Catat Perputaran Uang hingga 500 Juta Rupiah, UMKM Lokal Meraup Berkah

Palangka Raya – Pemerintah Provinsi Kalteng kembali menggelar kegiatan Huma Betang Night yang berlangsung di Bundaran Besar Palangka Raya, Sabtu (12/7/2025).  Gubernur Kalteng&nb ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Jalan Sehat Jadi Sarana Gubernur Kalteng Bangun Komunikasi Terbuka dengan Media

Palangka Raya – Dalam rangka memperkuat semangat kebersamaan dalam membangun daerah, Gubernur Kalteng Agustiar Sabran didampingi Wakil Gubernur Edy Pratowo serta sejumlah pej ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Gubernur Kalteng Kecewa atas Rendahnya Komitmen Sejumlah Kepala Daerah dalam Upaya Peningkatan PAD


Palangka Raya - Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran, menyatakan kekecewaannya atas rendahnya tingkat kehadiran kepala daerah dalam Rapat Kerja Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah ( ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Pemprov Kalteng Gelar Upacara Harkopnas ke-78, Gubernur Serukan Penguatan Koperasi

Palangka Raya – Pemerintah Provinsi Kalteng menggelar Upacara Peringatan Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-78 yang dipusatkan di Halaman Kantor Gubernur Kalteng, Sabtu (12/7/2025). Gubernur ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Gubernur Kalteng Buka Seminar Nasional Hari Koperasi ke-78, Soroti Peran Strategis Koperasi

Palangka Raya — Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran menyampaikan sejumlah hal penting yang perlu menjadi perhatian bersama saat membuka Seminar Nasional dalam rangka memperin ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Semarak Harkopnas ke-78, Pemprov Kalteng Dorong Peran Koperasi dan Budayakan Hidup Sehat

Palangka Raya – Dalam rangka memperingati Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-78, Pemerintah Provinsi Kalteng menyelenggarakan kegiatan Jalan Sehat yang dipusatkan di Halaman Kantor Gubernur K ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Yuas Elko: Road Map Pengendalian Inflasi Penting untuk Arah Kebijakan TPID di Daerah

Palangka Raya – Staf Ahli Gubernur Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Pembangunan Yuas Elko menekankan bahwa penyusunan peta jalan (road map) pengendalian inflasi sangat penting a ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
MPLS Digital Kalteng Terbesar di Indonesia, Libatkan Lebih dari 30.000 Siswa Secara Serentak

Barito Utara - Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) mencatat tonggak sejarah baru dalam dunia pendidikan dengan melaksanakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) berbasis digit ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Wagub Kalteng Dorong Pemerintah Pusat Wujudkan Pembagian DBH SDA yang Adil untuk Percepatan Pembangunan Daerah

Balikpapan – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo menghadiri secara langsung Rapat Koordinasi Gubernur bertajuk "Sinergi Daerah Penghasil Sumber Daya Alam untuk Menggali Pot ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Gubernur Kalteng Tegaskan Komitmen Pendidikan Gratis bagi Siswa dari Keluarga Berpenghasilan Rendah dan Beri Motivasi kepada 30 Ribu Siswa Baru SMA/SMK

Muara Teweh – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melalui Dinas Pendidikan menyelenggarakan kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) tahun ajaran 2025/2026 secara serentak dan terint ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Gubernur Agustiar Sabran Dampingi Pangdam XII/Tpr di Muara Teweh, Tegaskan Sinergi Jelang PSU

Muara Teweh – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran mendampingi Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Jamallulael dalam kunjungan kerja ke Kabupaten Barit ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Gubernur Kalteng Berikan Pembekalan kepada 2.325 Mahasiswa UPR untuk KKN Periode I Tahun 2025

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran, secara resmi melepas dan memberikan pembekalan kepada 2.325 mahasiswa Universitas Palangka Raya (UPR) yang akan mengikuti Kuliah Kerja Nyata (K ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Kerja Cepat Gubernur Agustiar Sabran Membangun Kalteng

Palangka Raya – Sejak dilantik pada awal 2025, Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran dan Wakil Gubernur H. Edy Pratowo tidak ingin menunggu lama untuk bekerja. Mereka membawa s ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Huma Betang Night Berlanjut di Minggu Keempat, Gubernur Kalteng Konsisten Gerakkan Ekonomi dan Dukung UMKM

Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran kembali menyapa masyarakat dalam acara Car Free Night yang digelar pada Sabtu (05/07/2025) malam di Bundaran Besar Palangk ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Kolaborasi Pusat-Daerah, Gubernur Kalteng Sambut Kunjungan Kerja Mendes PDT RI

Palangka Raya - Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal Republik Indonesia (RI) H. Susanto Yandri, melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng), tepatnya di Kota Pala ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Gubernur H. Agustiar Sabran Terima Penghargaan sebagai Pemimpin Pembangunan Ketahanan Pangan Daerah dari KNPI

Palangka Raya — Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran menerima penghargaan bergengsi dari Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) sebagai Pemimpin Pembangunan Ketahanan Pangan ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
RAPIM PURNAS KNPI 2025 Digelar di Kalteng, Gubernur Agustiar Sabran Tekankan Peran Strategis Pemuda

Palangka Raya - Gubernur Kalimantan Tengah H. Agustiar Sabran menghadiri Rapat Pimpinan Paripurna Nasional (RAPIM PURNAS) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Tahun 2025 yang digelar di A ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Sinergi Pusat dan Daerah: Wamen BP2MI Disambut di Bumi Tambun Bungai

Palangka Raya - Plt. Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah Leonard S. Ampung didampingi Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Tengah Herson ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Di Hari Jadi ke-23, Gubernur Kalteng Ajak Sukamara Selaraskan Pembangunan dengan ASTA CITA dan Visi Kalteng BERKAH Kalteng Maju

Sukamara - Momen Hari Jadi ke-23 Kabupaten Sukamara menjadi panggung apresiasi dari Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran, kepada seluruh jajaran Pemerintah Kabupaten Sukamara. ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
2.000 Sembako Gratis Dibagikan Pemprov Kalteng pada Hari Jadi Sukamara

Sukamara – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Pasar Murah sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat serta langkah nyata menjaga stabilitas harga dan menekan inflasi. Kegiatan in ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Hari Jadi ke-23 Sukamara, Pemprov Kalteng Dorong Akselerasi Pembangunan dan Kesejahteraan

Sukamara – Plt. Sekretaris Daerah Provinsi Kalteng Leonard S. Ampung memimpin Upacara Peringatan Hari Jadi ke-23 Kabupaten Sukamara yang berlangsung di Halaman Kantor Bupati Sukamara, ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Pulang Pisau Genap 23 Tahun, Gubernur Agustiar Sabran Tekankan Pentingnya Sinergi dan Pemerataan Pembangunan

Pulang Pisau - Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran memimpin langsung Upacara Peringatan Hari Jadi ke-23 Kabupaten Pulang Pisau yang berlangsung khidmat di Stadion HM Sanu ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Musda Pramuka Kalteng 2025, Wujud Komitmen Cetak Generasi Muda Berkarakter dan Nasionalis

Palangka Raya – Gerakan Pramuka Kalteng menyelenggarakan Musyawarah Daerah (Musda) Tahun 2025 sebagai langkah strategis dalam membentuk generasi muda yang tangguh, memiliki semangat kebangsaan, ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Gubernur Agustiar Sabran Hadiri Car Free Night Huma Betang Night, Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya Lokal

Palangka Raya – Gubernur Kalteng Agustiar Sabran hadir langsung menyapa warga dalam gelaran Car Free Night Huma Betang Night yang digelar di kawasan Bundaran Besar, Kota Pala ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Pawai Muharram 1447 H Satukan Iman dan Kebersamaan

 Palangka Raya – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Pawai Muharram dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1447 Hijriah. Kegiatan ini dipusatkan di kawasan Bundaran ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Sidak ke DPMPTSP, Gubernur Kalteng Pastikan Kualitas Pelayanan Perizinan Sesuai Standar Pemerintahan

Palangka Raya - Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Kantor Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Prov. Kalteng dal ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Wagub H. Edy Pratowo Buka FGD HMI Kalteng: Pemuda Harus Jadi Kekuatan Penggerak Ekonomi Daerah

Palangka Raya – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah H. Edy Pratowo secara resmi membuka kegiatan Focus Group Discussion (FGD) yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kali ...

Selengkapnya
Berita Kalteng
Gubernur Agustiar Sabran: Huma Betang Night Wadah Pelestarian Budaya dan Pengembangan UMKM

Palangka Raya - Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran menyapa langsung masyarakat dalam gelaran Huma Betang Night yang berlangsung meriah di Bundaran Besar Palangka Raya, Sabtu (21/6 ...

Selengkapnya